
Lagu Karo dari D-Lo Voices Raih 2 Emas di Festival Internasional
DIEGO PRANANTA GINTING. DENPASAR. D-Lo Voices Permata GBKP Bandung Pusat tahun ini kembali mengikuti 3rd Bali International Choir Festival di Denpasar, Bali. Ini adalah kali kedua D-Lo Voices mengikuti BICF.