
Seorang Warga Balige Menantang Sihar Sitorus Bermain Catur
JEBTA B. SITEPU. BALIGE – Jelang penetapan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara (Sumut), masing-masing bakal pasangan calon (Bapaslon) terus melakukan sosialisasi kepada masyarakat. Masing-masing Bapaslon bersosialisasi dengan gaya khasnya.