SANY Luncurkan Lini Produk Baru untuk Ekskavator yang Berukuran Sangat Besar

ANG SAN MEI. BEIJING (China) — SANY (Perusahaan), produsen peralatan konstruksi dan pertambangan dunia, meluncurkan lini produk yang lebih lengkap untuk ekskavator berukuran sangat besar (ultra-large)—SY870H bermuatan 78,6 ton, SY980H bermuatan 95,8 ton, dan SY1250H bermuatan 125 ton—di Sany Kunshan Industrial Park, Tiongkok. Peluncuran produk-produk baru ini menjadi momen penting dalam upaya SANY untuk menghadirkan…

Baca selengkapnya

DONASI BERSAMA POP DOMINO — Lewat Event DONASI HATI Untuk Kepedulian Korban COVID-19

VIVI E. TARIGAN. JAKARTA — Dalam rangka menunjukkan kepedulian pada sesama di masa pandemi COVID-19 ini, POP Domino, sebuah aplikasi game android Indonesia, akan mengadakan kampanye “Donasi Hati – Breathe The Same Air” untuk keduakalinya. Kampanye yang bertujuan untuk membantu mereka yang kehidupannya terpengaruhi COVID-19 ini akan diadakan pada tanggal 30 Mei hingga 12 Juni 2020.

Baca selengkapnya

Yuyu Pharma Teken Kontrak Kampanye Iklan di Lapangan Bisbol

KIM MEE KYONG. SEOUL (Korea Selatan) — Yuyu Pharma (CEO Robert Wonsang Yu, KRX 000220), perusahaan farmasi asal Korea, baru meneken kontrak iklan dengan Korea Economic Daily sebagai pemegang hak bisnis periklanan di Stadion Bisbol Jamsil di Seoul. Dalam kampanye periklanan terbaru ini, logo Yuyu Pharma akan ditampilkan pada base line pertama di stadion tersebut, serta ditayangkan dalam pertandingan yang disiarkan lewat televisi. 

Baca selengkapnya

Kolom Asaaro Lahagu: ANALISIS KENAPA JOKOWI TERUS DIHANTAM ISU PKI

Publik mengira, isu PKI akan hilang setelah Pilpres 2019. Nyatanya tidak. Isu PKI masih terus digoreng dan dipolitisasi hingga saat ini. Mengapa isu ini digoreng oleh lawan-lawan Jokowi? Mari kita analisis penyebab dan tujuannya dengan hati riang gembira, aman sentosa, tenteram dan bahagia selamanya sambil menyambut New Normal ala Jokowi.

Baca selengkapnya

MAYAPADA HEALTHCARE — Siap Layani Pemeriksaan PCR Swab Covid-19

VIVI E. TARIGAN. JAKARTA — Mayapada Healthcare telah siap melayani PCR Swab Test di semua unit Mayapada Hospital. Ditunjang oleh Laboratorium Biomolekuler khusus dengan tingkat keamanan Bio Safety Level 2 (BSL2) yang bersertifikasi, peralatan dan perlengkapan PCR dengan teknologi terkini, serta tenaga ahli di bidangnya, Mayapada Hospital dapat memastikan hasil diagnosa dengan akurasi yang tinggi.

Baca selengkapnya

Kolom Sri Nanti: SETIAP DETIK DARI HIDUP ADALAH PROSES ADAPTASI

Jika Anda setuju New Normal dengan alasan agar ekonomi kembali berjalan, bukan berarti Anda berhak mengkampanyekan bahwa Covid-19 tidak berbahaya lalu bisa kembali pada kebiasaan hidup seperti dulu lagi. Anda bisa membuat orang-orang lengah dan meremehkan protokol kesehatan. Akhirnya banyak yang tertular. Rumah sakit penuh. Fentilator terpakai semua.

Baca selengkapnya