
GoodWe Nilai Prospek Cerah Kota-kota berkelanjutan di Asia Tenggara
Transisi menuju pemanfaatan tenaga surya di Asia memberi harapan atas ekonomi yang lebih bersih dan ramah lingkungan. ITA APULINA TARIGAN. JAKARTA — Selama beberapa dekade terakhir, ekonomi Asia Tenggara telah berkembang pesat. Negara-negara seperti Singapura kini termasuk perekonomian terbesar di dunia dan memiliki perkembangan terpesat. Namun, laju pertumbuhan yang pesat ini menimbulkan beberapa tantangan energi, dan kekhawatiran…