Hanya satu malam…Saatnya akan tiba… Aku akan satu bersama malammu Bersama bayangan hitamku Hanya untukmu.. satu malamku Aku takan untuk siapa-siapa lagi Hanya untukmu sendiri, satu malamku milikmu Sebagai hadiah atas kesetiaan yang kaku Yang tecampakkan bersama embun pagi Aku untukmu, satu malammu Walau kau bukan untukku, selalu Hanya satu malam, Sabtu ke Minggu Biarkan aku telanjang, di pintumu. KempuRajalambing -F#- 011214 Post navigationAcara Kuliner TVRI Nasional Sadar KBB Lau Simalem Terisolir: Anak-anak Belajar Hanya dengan Lampu Teplok