Berita Terkini Lingkungan Sirulo TV: Setelah Lahar Dingin Sinabung Terjang Desa Sukatendel Apr 19, 2017EMMY F. PURBA. KABANJAHE. Derasnya banjir lahar dingin Gunung Sinabung kemarin [Selasa 18/4] telah mengakibatkan 6 rumah warga rusak berat dan 19 rumah rusak ringan.