Ternyata Telah 33 Kali Dia Mencuri HP di Rumah Sakit
IMANUEL SITEPU. DELITUA. Ingat dengan Supriadi (30) warga Jl. Jamin Ginting, pelaku pencurian HP milik pasien di Ruang Rindu A RSU H. Adam Malik? [Selasa 1/12: 10.00 wib]. Setelah diinterogasi di Polsek Delitua [Kamis 3/12], Supriadi mengaku sudah 33 kali beraksi melakukan hal yang sama.