Warga Batam Suka “Traveling” ke Luar Negeri

 

SIMON GINTING. BATAM. Kepadatan calon penumpang jelas terlihat hari ini [Senin 30/1] di Pelabuhan Ferry International Batam Center.

Kepadatan calon penumpang yang menggunakan kapal cepat ferry sangat jelas terlihat di masing-masing agen penjualan tiket keberangkatan kapal tersebut dan umumnya untuk pemesanan tiket keberangkatan ke luar negeri.

Tujuan calon penumpang ke luar negeri terutam adalah Singapura dan Malaysia. Kepadatan penumpang ini diduga berkaitan dengan masyarakat Batam yang sebagian masih merayakan perayaan Gong Xi Fa Cai.




Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.