Model ala Karo Gunung: ARON ANAK SINABUNG

model
Foto: RIKWAN SINULINGGA

rikwan sinulinggaRIKWAN SINULINGGA. BERASTAGI. Foto ini kami beri judul “Aron Anak Sinabung” (Liburan Sekolah).

Latar belakang dari foto adalah sebuah ladang kopi di Desa Aji Julu (Kecamatan Barusjahe) yang terletak di Dataran Tinggi Karo atau disebut juga Karo Gunung (Karo Gugung) yang sedikit berbeda denga dengan Karo Hilir (Karo Jahe) di bagian hulu dari Langkat dan Deliserdang.

Tampak tanaman kopi di ladang itu diselimuti oleh abu vulkanik dari Gunung Sinabung meski letaknya sangat jauh dari kaki gunung ini.


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.